News Update :
Home » » Siku-siku

Siku-siku

Penulis : Pelatihan Kayu on Senin, 10 Oktober 2011 | 12.42

Siku-siku
Siku-siku dibutuhkan untuk menggores dan memeriksa bagian yang tegak lurus seperti penyetelan pengantar. Sisi luar dan dalam pelat harus tepat 90° terhadap pegangan pengantarnya.
Siku Verstek
Pada siku verstek, sudut antara sisi pelat dan sisi pegangan pengantar dibuat 45° (135°).
Siku verstek dipakai untuk menggores dan memeriksa bagian yang bersudut 45° (verstek).
Siku Swai (Siku Putar)
Siku ini dapat diatur, terdiri dari pegangan bercelah dan lidah yang bergerak.
Untuk mematikan kedudukan siku, digunakan sekrup dengan mur kupu-kupu.
Siku swai memungkinkan pemindahan penggoresan dan pemeriksaan sudut yang diinginkan.
Share this article :
 
Company Info | Contact Us | Privacy policy | Term of use | Widget | Advertise with Us | Site map
Copyright © 2011. Pelatihan Kayu . All Rights Reserved.
Design Template by panjz-online | Support by creating website | Powered by Blogger